MASALAH KE-1: IKHTILAF DAN MADZHAB - Makna Khilaf dan Ikhtilaf

Makna Khilaf dan Ikhtilaf. 

Untuk mengetahui makna kata khilaf dan ikhtilaf, mari kita lihat penggunannya dalam bahasa Arab:
خالعته مخالعة وخلافا وتخالف القوم واختلعوا إذا ذهب كل واحد إلى خلاف ما ذهب إليه الآخر
Saya berbeda dengannya dalam suatu perbedaan     [خالعته مخالعة وخلافا]
 [وتخالف القوم واختلعوا إذا ذهب كل واحد إلى خلاف ما ذهب إليه الآخر ]

Kaum itu telah ikhtilaf; jika setiap orang pergi ke tempat yang berbeda dari tempat yang dituju orang lain15.
Jadi makna Khilaf dan Ikhtilaf adalah: adanya perbedaan. 
Sebagian ulama berpendapat bahwa Khilaf dan Ikhtilaf mengandung makna yang sama. Namun ada juga ulama yang membedakan antara Khilaf dan Ikhtilaf,
 الاختلاف لا الخلاف والعرق أن للأول دليلا لا الثاني
Ikhtilaf: perbedaan dengan dalil.
Khilaf: perbedaan tanpa dalil.
Maka selalu kita mendengar orang mengatakan, “Ulama ikhtilaf dalam masalah ini”, 
atau ungkapan, “Ini adalah masalah Khilafiyyah”. 
Maksudnya, bahwa para ulama tidak satu pendapat dalam masalah tersebut.

>>Bersambung <<<<

_______________________
Referensi: Buku 37 Masalah Populer Ustadz Abdul Somad
Ingin Selengkapnya download di SINI



Post a Comment

Previous Post Next Post